Rumus Fisika : Kecepatan

Kecepatan (simbol: v) atau velositas adalah suatu vektor dari besar dan arah gerakan. Nilai absolut skalar (magnitudo) dari kecepatan disebut kelajuan (bahasa Inggris: speed). Kecepatan dinyatakan dengan perubahan jarak yang ditempuh per satuan waktu.
Rumus kecepatan yang paling sederhana adalah "Kecepatan = Jarak-perpindahan/Waktu":




atau





Dengan demikian, satuan SI kecepatan adalah m/s dan merupakan sebuah besaran turunan.

Rumsu Fisika : Kecepatan

Rumus Matematika : Rumus Volume Kerucut

Rumus Volume Kerucut = 1/3 x 22/7 x r x r x t

Keterangan :
r = Jari-jari
t = Tinggi

Rumus Matematika : Rumus Volume Prisma Tegak Segitiga

Rumus Volume Prisma Tegak Segitiga = 1/2 x as x ts x t

Keterangan :
as = alas segitiga
ts = tinggi segitiga
t = tinggi prisma

Rumus Matematika : Rumus Volume Limas

Rumus Volume Limas = 1/3 x LA x t

Keterangan :
LA = Luas Alas, tergantung bentuk alas limas
t = Tinggi

Rumus Matematika : Rumus Luas Sisi Tabung

Rumus Luas Sisi Tabung = (2 x 22/7 x r x r) + (2 x 22/7 x r x t)

Keterangan :
r = Jari-jari
t = Tinggi

Rumus Matematika : Rumus Volume Tabung

Rumus Volume Tabung = 22/7 x r x r x t

Keterangan :
r = Jari=jari
t = Tinggi

Rumus Matematika : Rumus Luas Sisi Bola

Rumus Luas Sisi Bola = 4 x 22/7 x r x r

Keterangan :
r = Jari-jari

Rumus Matematika : Rumus Volume Bola

Rumus Volume Bola = 4/3 x 22/7 x r x r x r

Keterangan :
r = Jari-jari
t = Tinggi

Rumus Matematika : Rumus Luas Sisi Balok

Rumus Luas Sisi Balok = ( 2 x panjang x lebar) + (2 x panjang x tinggi) + (2 x lebar x tinggi)

Rumus Matematika : Rumus Volume Balok

Rumus Volume Balok = panjang x lebar x tinggi

Rumus Matematika : Rumus Luas Sisi Kubus

Rumus Luas Sisi Kubus = 6 x sisi x sisi

Rumus Matematika : Rumus Volume Kubus

Rumus Volume Kubus = sisi x sisi x sisi

Rumus Matematika : Rumus Keliling Belah Ketupat

Rumus Keliling Belah Ketupat = a + b + c + d

Keterangan : a, b, c, d merupakan keempat sisi belah ketupat

Rumus Matematika : Rumus Luas Belah Ketupat

Rumus Luas Belah Ketupat = 1/2 x diagonal x diagonal

Rumus Matematika : Rumus Keliling Layang-Layang

Rumus Keliling Layang-Layang = a + b + c + d

Keterangan : a, b, c ,d merupakan keempat sisi layang-layang

Rumus Matematika : Rumus Luas Layang-Layang

Rumus Luas Layang-Layang = 1/2 x diagonal pertama X diagonal kedua

Rumus Matematika : Rumus Keliling Trapesium

Rumus Keliling Trapesium = a + b + c + d

Keterangan : a, b, c ,d merupakan keempat sisi trapesium

Rumus Matematika : Rumus Luas Trapesium

Rumus Luas Trapesium = 1/2 x jumlah sisi sejajar x tinggi

Rumus Matematika : Rumus Keliling Jajar Genjang

Rumus Keliling Jajar Genjang = 2 x (alas + sisi miring)

Rumus Matematika : Rumus Luas Jajar Genjang

Rumus Luas Jajar Genjang = alas x tinggi

Rumus Matematika : Rumus Keliling Lingkaran

Rumus Keliling Lingkaran = 22/7 x diameter

Rumus Matematika : Rumus Luas Lingkaran

Rumus Luas Lingkaran = 22/7 x jari x jari

Rumus Matematika : Rumus Keliling Segitiga

Rumus Keliling Segitiga = a + b + c

Keterangan : a, b, c merupakan ketiga sisi segitiga

Rumus Matematika : Rumus Luas Segitiga

Rumus Luas Segitiga = 1/2 x alas x tinggi

Rumus Matematika : Rumus Keliling Persegi Panjang

Rumus Keliling Persegi Panjang = 2 x (panjang + lebar)

Rumus Matematika : Rumus Luas Persegi Panjang

Rumus Luas Persegi Panjang = panajng x lebar

Rumus Matematika : Rumus Keliling Persegi

Rumus Keliling Persegi = 4 x sisi

Rumus Matematika : Rumus Luas Persegi

Rumus Luas Persegi = sisi x sisi