Rumus Matematika : Jenis-Jenis Segitiga

Menurut panjang sisinya:




  • Segitiga sama sisi adalah segitiga yang ketiga sisinya sama panjang. Sebagai akibatnya semua sudutnya juga sama besar, yaitu 60 derajat.
  • Segitiga sama kaki adalah segitiga yang dua dari tiga sisinya sama panjang. Segitiga ini memiliki dua sudut yang sama besar.
  • Segitiga sembarang adalah segitiga yang ketiga sisinya berbeda panjangnya. Besar semua sudutnya juga berbeda.
Menurut besar sudut terbesarnya:

  • Segitiga siku-siku adalah segitiga yang besar sudut terbesarnya sama dengan 90 derajat. Sisi di depan sudut 90o disebut hipotenusa atau sisi miring.
  • Segitiga lancip adalah segitiga yang besar sudut terbesarnya <>
  • Segitiga tumpul adalah segitiga yang besar sudut terbesarnya > 90 derajat
from : http://id.wikipedia.org/wiki/Segitiga#Dalil_Pythagoras

Related Posts :



Tidak ada komentar:

Posting Komentar